
IKPLHD
IKPLHD
Informasi Kinerja Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah atau IKPLHD merupakan sebuah Badan milik Pemerintah. Badan ini memiliki peran dalam menghasilkan strategi pada pengelolaan lingkungan hidup dan pembangunan.
Permasalahan lingkungan pada masa sekarang ini semakin banyak dijumpai. Permasalahan tersebut karena meningkatnya populasi manusia dan juga tingginya antropogenik atau limbah dari berbagai kegiatan industri.
Ada juga aktivitas lain yang berpengaruh dan memberikan dampak tersendiri bagi kelestarian lingkungan hidup. Salah satunya adalah aktivitas sosial-ekonomi seperti pembangunan, pertanian, perdagangan, kesehatan, dan lainnya.
Sekarang ini, Indonesia sedang memaksimalkan pemanfaatan sumber daya alam yang ada demi menunjang jalannya pembangunan. Namun, jika melakukannya secara berlebihan serta penanganannya tidak tepat tentu akan memberikan dampak negatif.
Permasalahan Lingkungan Hidup dalam Masyarakat
Pemerintah sedang gencar melakukan peningkatan kualitas lingkungan hidup masyarakatnya. Ini tentu merupakan hal penting, mengingat kerusakan yang terjadi pada lingkungan mulai menunjukkan dampaknya terhadap skala global.
Penyebabnya sendiri adalah pembangunan dan industrialisasi tanpa mempertimbangkan aspek kerusakan. Maka dari itu, agar pembangunan berjalan lancar perlu melakukan identifikasi atas isu permasalahan yang terjadi.
Permasalahan yang sering terjadi adalah, adanya alih fungsi lahan atau tata ruang baik secara sebagian maupun keseluruhannya. Adanya peralihan lahan dari pertanian ke infrastruktur lainnya membuat menurunnya potensi wilayah tersebut.
Peralihan fungsi lahan sendiri sedang sering dilakukan, ini merupakan konsekuensi dari perkembangan zaman, wilayah, dan meningkatnya populasi penduduk. Kegiatan penghilangan lahan tentu akan menimbulkan dampak bagi lingkungannya.
Kemudian adalah permasalahan pencemaran air, udara, limbah dan kerusakan ekosistem lingkungan. Meningkatnya jumlah penduduk yang membuat kebutuhannya terus meningkat tentu sangat memiliki pengaruh pada pencemaran.
Adanya pertambahan penduduk akan membuat jumlah air bersih berkurang, limbah meningkat, dan pencemaran polusi semakin menebal. Untuk mengatasi permasalahan ini, Anda hanya bisa melakukan pengurangan aktivitas yang menggunakan hal tersebut.
Selain itu, permasalahan pengolahan sampah dan limbah industri seta domestik juga masuk ke dalam pelaporan IKPLHD. Bertambahnya volume sampah terjadi ketika adanya peningkatan daerah permukiman penduduk.
Kegiatan atau aktivitas sosial juga akan meningkat sehingga membuat sampah dan limbah juga mengalami peningkatan. Sarana prasarana tempat pembuangan sampah yang terbatas akan membuat permasalahan lainnya.
Dengan sarana prasarana terbatas, ini tentu akan mendorong masyarakat untuk membuang sampahnya ke sungai atau tempat lainnya. Sumber sampah yang bermacam-macam tentu akan membuat lingkungan tercemar apalagi jika terkena limbah.
Potensi dan Ancaman Bencana Berdasar Laporan IKPLHD
Potensi serta ancaman bencana tentu ada, apalagi sekarang ini usia bumi sudah semakin tua. Apalagi dengan ulah manusia yang suka merusak ekosistem lingkungannya sehingga bumi menjadi semakin rusak.
Bencana yang paling sering terjadi adalah banjir atau air bah. Bencana ini memang terjadi karena curah hujan tinggi, namun ulah manusia juga membuatnya semakin parah.
Misalnya saja, buang sampah pada got, sungai, dan aliran lainnya yang berpotensi untuk menyumbat saluran air. Kemudian adanya pengalihan fungsi lahan yang pada awalnya berfungsi sebagai tempat menampung air hujan.
Kemudian adalah kekeringan, meskipun tidak masuk ke dalam kategori rawan, namun bencana ini sering terjadi. Cadangan air dalam tanah sudah tidak ada karena adanya peralihan lahan, tempat untuk menyimpannya hilang.
Ada juga permasalahan kebakaran hutan, bencana ini memang jarang terjadi namun beberapa waktu lalu sempat terjadi. Ini terjadi akibat ulah manusia yang membuka lahan secara berlebihan.
Sekarang ini upaya yang dapat dilakukan hanyalah dengan cara mengurangi, mengendalikan pencemaran, serta meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan. IKPLHD akan terus berupaya melaporkan apa yang sedang terjadi pada lingkungan sekitar.
Baca Juga : IPAL
INFO LEBIH DETAIL UNTUK PEMBUATAN DAN PERPANJANGAN BISA MENGHUBUNGI KAMI :
CALL / WA : +62 811-8374-666
Email : info@izinlingkungan.com